Sebelum terlupakan

LPPOM Majelis Ulama Indonesia Gaet 18.701 Perusahaan Tahun 2023

TEPAT pada 6 Januari 2024, LPPOM MUI berkiprah selama genap 35 tahun dalam kemajuan industri halal di Indonesia. Sejak awal berdiri, LPPOM MUI mampu berkembang dengan sangat baik, meskipun memulai semuanya dari nol dengan fasilitas mandiri seadanya. Layanan pun terus menerus ditingkatkan demi mendorong program wajib halal yang dicanangkan pemerintah.  Direktur LPPOM MUI Muti Arintawati, […]

Pasar Properti Karawang Menjanjikan, Arrayan Group Bangun Socia Garden Residence

PESATNYA pembangunan infrastruktur khususnya di Koridor Timur Jakarta, mendorong perkembangan berbagai proyek properti hingga fasilitas lainnya. Salah satu kawasan yang terus menunjukkan geliat perkembangan kotanya yakni Karawang, yang menjadi pintu gerbang menuju Ibukota Jakarta seiring konektivitas yang kian mudah.  Potensi itu disambut pengembang Arrayan Group dengan meluncurkan proyek perumahan baru yakni Socia Garden Residence, yang […]

DPR Belum Dapat Kepastian Jadwal Pilkada 2024. September atau November?

DEWAN Perwakilan Rakyat (DPR) belum mendapat kepastian jadwal pemilihan kepada daerah (pilkada) 2024. Hal itu yang ditanyakan DPR dalam rapat bersama KPU dan pemerintah, kemarin. Anggota Komisi II DPR Fraksi PKS Mardani Ali Sera mengatakan kepastian tersebut memang belum didapatkan meski pun badan legislasi DPR (Baleg) telah rampung menyelesaikan revisi UU Pilkada yang jadwalnya maju […]

Indonesia Berangkatkan Kapal RS KRI dr. Radjiman Wedyoningrat-992 untuk Bantu Palestina

KAPAL rumah sakit TNI KRI dr. Radjiman Wedyoningrat-992 resmi diberangkatkan untuk melaksanakan pelayaran Muhibah/Port Visit ke Mesir dalam rangka pengiriman bantuan kemanusiaan untuk Gaza, Palestina. Keberangkatan KRI dr. Radjiman Wedyoningrat-992 dilepas oleh Menteri Pertahanan Prabowo Subianto didampingi KSAL Laksamana TNI Muhammad Ali. Pelepasan dilaksanakan di Dermaga Markas Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil), Jakarta, Kamis (18/1). […]

Muhamadiyah Tetapkan 11 Maret Awal Ramadhan, NU: Tunggu Hilal Terlihat

NAHDLATUL Ulama (NU) belum menetapkan awal puasa atau Ramadan 2024. Penetapan tersebut akan diumumkan setelah melihat hilal. Sementara Muhamadiyah sudah menetapkan awal puasa pada 11 Maret 2024 nanti. “Mengenai puasa silakan Muhamadiyah menetapkan tanggal tersebut. NU baru bisa mengumumkan awal Ramadan setelah melihat hilal pada saatnya nanti,” ujar Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf, Kamis […]

Butuh 52 Hari untuk Kapal RS Indonesia Tiba di Mesir

PEMERINTAH Indonesia terus berkomunikasi dengan Mesir untuk mendapatkan izin operasional kapal rumah sakit milik TNI AL yang telah diberangkatkan pada Kamis (18/1). KRI dr. Radjiman Wedyodiningrat-992 juga membawa bantuan kemanusiaan selain nantinya beroperasi sebagai tempat perawatan kesehatan untuk warga Gaza, Palestina. “Kita semua sedang melakukan pembicaraan dengan otoritas Mesir untuk mendapatkan izin opera. Kita perlu […]

Survei: PDIP Berpotensi Tidak Menang di Pemilu 2024, Dikalahkan Gerindra

INDIKATOR Politik Indonesia memprediksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) berpotensi tidak akan menang pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Elektabilitas mereka menurun di saat Partai Gerindra meningkat, dalam survei terbaru. Peneliti Utama Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi menjelaskan PDIP sejatinya mendapatkan skor 20,0 persen dalam simulasi pemilihan anggota DPR jika dilakukan saat ini, dan menduduki posisi […]

Elektabilitas Anies-Cak Imin Naik, Prabowo-Gibran Mentok, Ganjar-Mahfud Turun

SURVEI terbaru yang dirilis Indikator Politik Indonesia menyebutkan, elektabilitas pasangan calon presiden (capres) nomor urut 1, Anies Baswedan–Muhaimin Iskandar/Cak Imin (Amin) terus mengalami peningkatan. Hal itu berlawanan dengan elektabilitas dua pasangan capres lainnya yang stagnan dan mengalami penurunan. Dalam survei yang dilakukan pada periode 27 Oktober 2023 sampai 1 November 2023 itu, suara untuk Anies […]

Ada Pelaku Kejahatan Melenggang Menuju Kursi Istana

PENGAMAT militer dari Centra Initiative Al Araf menyinggung kasus penculikan aktivis pada 1998 dengan pemilihan umum (pemilu) di depan mata. Al Araf miris pelaku kejahatan di masa lalu justru mendapat karpet merah untuk berkontestasi. “Pelaku kejahatan masih beredar dan bahkan sedang melenggang menuju kursi istana raja di 2024,” kata Al Araf dalam perilisan buku “Kasus […]